7 Kuliner Malam Enak dan Murah Buat Isi Perut Tengah Malam, Rasanya Juara!

7 Kuliner Malam Enak dan Murah Buat Isi Perut Tengah Malam
Sumber :
  • Teknodaily / Rmarcella

Ponsel Lipat iPhone Fold Bakal Rilis 2026, Harganya Setara Motor Vespa

Cocok banget dijadikan teman ngopi atau teh hangat di malam hari. Selain enak, harga roti bakar juga terjangkau, biasanya mulai dari Rp10 ribuan aja. Bisa dinikmati sendiri atau bareng teman, roti bakar adalah kuliner malam enak dan murah yang wajib kamu cobain.

7. Warmindo

Buat kamu yang ingin sensasi makan mie instan dengan level "next level", mampir ke warmindo bisa jadi jawaban pas. Warmindo alias warung Indomie kekinian ini menyajikan berbagai varian mie instan yang disulap jadi sajian spesial dengan topping melimpah. Mulai dari Indomie telur kornet, Indomie saus keju, hingga Indomie jumbo dengan topping daging dan sambal homemade yang pedasnya nampol. 

6 HP OPPO Terbaik yang Mendukung eSIM April 2025, Lengkap dengan Fitur Dewa

Harganya juga bersahabat, mulai dari Rp 12.000–Rp 20.000 tergantung kreasi dan topping-nya. Warmindo juga biasanya buka sampai larut malam, jadi cocok banget buat tempat ngisi perut pas tengah malam. Gak salah kalau warmindo jadi kuliner malam enak dan murah favorit anak nongkrong.

Makanan seperti bubur ayam hangat, martabak gurih, hingga angkringan penuh cita rasa bisa jadi pelengkap malam yang menyenangkan, apalagi kalau dinikmati sambil nongkrong santai bareng teman. Kapan pun perut kamu mulai berbunyi di jam-jam rawan, jangan ragu eksplorasi rekomendasi wisata 2025 buat kuliner malam enak dan murah ini.

Daftar HP Samsung Terbaik yang Mendukung eSIM April 2025 Harga Terjangkau