7 Kuliner Malam Enak dan Murah Buat Isi Perut Tengah Malam, Rasanya Juara!

7 Kuliner Malam Enak dan Murah Buat Isi Perut Tengah Malam
Sumber :
  • Teknodaily / Rmarcella

5. Angkringan

Daftar HP Redmi Terbaik yang Mendukung eSIM April 2025

kuliner malam angkringan

Photo :
  • www.guinness.id

Kalau kamu cari tempat nongkrong malam yang murah meriah dan penuh cita rasa khas lokal, angkringan adalah jawabannya. Kuliner khas Jawa ini identik dengan nasi kucing, porsi kecil nasi dengan lauk sederhana seperti sambal teri, orek tempe, atau sambal goreng. Jangan lupa cicipi aneka sate tusuk seperti sate usus, telur puyuh, atau ati ampela yang dibakar langsung. 

Review nubia REDMAGIC 10 Air: HP Gaming Maksimal, Desain Futuristik

Harga makanan tempat makan enak ini sangat bersahabat, mulai dari Rp 2.000-an aja! Suasananya pun akrab dan santai, cocok buat ngobrol santai atau sekadar ngopi di malam hari. Tidak heran kalau angkringan jadi salah satu kuliner malam enak dan murah yang selalu dicari.

6. Roti Bakar

Kalau lagi pengen camilan ringan tapi tetap bisa bikin perut tenang, roti bakar adalah pilihan terbaik. Roti yang dibakar hingga garing di luar tapi lembut di dalam ini biasanya disajikan dengan berbagai topping, dari yang klasik seperti cokelat meses dan keju, sampai yang kekinian seperti matcha, taro, atau Nutella. 

Halaman Selanjutnya
img_title
Review Infinix Note 50s 5G+: HP Rp 3 Juta Bodi Wangi & Spek Premium