4 HP Murah Kamera 108MP April 2025, Saingan DSLR Mulai Rp 1 Jutaan Aja!
Selasa, 15 April 2025 - 17:05 WIB
Sumber :
- Teknodaily / Rmarcella
Infinix Hot 40 Pro, HP Infinix Sejutaan Terbaik
Photo :
- Blibli
Pertama, ada Infinix Hot 40 Pro yang jadi salah satu HP kamera 108MP termurah di pasaran saat ini. Dibekali 3 kamera belakang, yaitu kamera utama 108 MP (f/1.8), makro 2 MP (f/2.4), dan sensor kedalaman untuk efek bokeh yang lebih halus.
Kamera depannya juga tidak kalah keren dengan lensa 32 MP (f/2.2) yang sudah dilengkapi fitur dual flash, pas banget buat kamu yang hobi selfie bahkan di kondisi minim cahaya. Untuk kebutuhan video, HP 1 jutaan terbaik ini mendukung perekaman hingga resolusi 2K lengkap dengan teknologi EIS (Electronic Image Stabilization) supaya hasilnya tetap stabil.
Dengan harga cuma Rp 1,9 jutaan, HP Infinix Hot series terbaik ini benar-benar jadi pilihan terjangkau buat kamu yang ingin hasil foto dan video kece!
2. Redmi Note 13
Redmi Note 13, HP Redmi Note 13 Series Termurah
Photo :
- Blibli
Halaman Selanjutnya
Rekomendasi HP murah kamera 108MP April 2025 selanjutnya ada Redmi Note 13 dari Xiaomi yang juga masuk daftar karena punya spesifikasi kamera yang tidak kaleng-kaleng! HP setara DSLR terbaik ini hadir dengan konfigurasi triple camera: kamera utama 108 MP (f/1.8) yang dilengkapi teknologi 9-in-1 pixel binning untuk hasil foto yang tajam dan terang, kamera ultra-wide 8 MP (f/2.2), serta lensa makro 2 MP (f/2.4) untuk detail close-up.