10 HP Murah yang Mendukung eSIM April 2025, 1 Perangkat Banyak Nomor
- Teknodaily / Rmarcella
Performa ngebut berkat Snapdragon 7s Gen 2, plus RAM 8/12 GB dan memori lega 256/512 GB. Baterai cepat terisi dengan fast charging 67W, cukup 44 menit buat full. Harga mulai dari Rp 4.199.000 (8/256) dan Rp 4.799.000 (12/512).
2. Samsung Galaxy A55 5G
Samsung Galaxy A55 5G, HP Android Murah RAM Jumbo
- Blibli
Samsung Galaxy A55 5G cocok buat kamu yang cari HP murah yang mendukung eSIM April 2025 spek kekinian dengan tampilan mewah dan fitur lengkap. Sudah support eSIM dan bodinya tahan air IP67, bahkan bisa nyemplung hingga 1 meter selama 30 detik.Â
Layar Super AMOLED 6,6 inci Full HD+ didukung HDR10+ dan refresh rate 120Hz, bikin visual makin hidup. Kamera HP Samsung Galaxy A series terbaik ini bisa rekam 60FPS di 1080p dan 4K 30FPS, cocok buat konten kreator.Â
Performanya stabil dengan update OS sampai Android 18, baterai 5000 mAh awet, dan pengisian daya 25W cukup efisien. Dukungan keamanan seperti Samsung Knox Vault juga hadir, dan ini pertama kalinya di seri Galaxy A. Harga mulai dari Rp 5.399.000 untuk varian 8/256 GB.
3. Redmi Note 13 Pro+ 5G
Redmi Note 13 Pro+ 5G
- Blibli
Redmi Note 13 Pro+ 5G bawa standar baru untuk HP mid range terbaik. Bodi stylish tanpa modul kamera, layar AMOLED resolusi 1.5K yang super tajam, dan pertama kalinya di Redmi Note series punya sertifikasi IP68, tahan debu dan air hingga 1,5 meter.Â