Rekomendasi Wisata di Purbalingga 2025 yang Lagi Hits

Ada Taman Dino di Purbalingga.
Sumber :
  • D'Las Purbalingga

Teknodaily – Purbalingga, sebuah kabupaten di Jawa Tengah, menawarkan banyak destinasi wisata menarik yang wajib Anda kunjungi di tahun 2025. Mulai dari keindahan alam hingga wisata keluarga yang seru, berikut adalah beberapa rekomendasi tempat wisata di Purbalingga tahun 2025 yang sedang hits.

1. D’Las Lembah Asri

Rekomendasi Makanan Khas Aceh yang Wajib Dicoba

D’Las Lembah Asri yang berlokasi di Lereng Gunung Slamet, Jalan Raya Serang, Purbalingga, adalah destinasi unggulan yang menawarkan suasana asri dengan pemandangan alam yang memukau. 

Tempat ini sangat cocok untuk wisata keluarga karena memiliki banyak wahana menarik seperti:

  • Dino Land, tempat seru bagi anak-anak yang ingin bertemu dengan replika dinosaurus.
  • Taman Salju, untuk Anda yang ingin merasakan pengalaman unik bermain salju di daerah tropis.
  • Taman Kelinci, kebun stroberi, dan area hijau lainnya.
Rekomendasi Tempat Wisata Paling Hits di Banjarbaru 2025

Dengan suasana yang sejuk dan fasilitas yang lengkap, D’Las menjadi tempat terbaik untuk menghabiskan waktu bersama keluarga. Tak hanya itu, panorama Gunung Slamet membuat tempat ini semakin memikat untuk dikunjungi.

2. Kumpoel Green Sabin

Halaman Selanjutnya
img_title