Mau Menghapus Akun Instagrammu Secara Permanen? Ini Cara Lengkapnya

Menghapus Akun Instagram
Sumber :
  • Pixabay

Teknodaily –  Media sosial saat ini telah menjadi suatu hal yang sangat dekat keberadaannya dengan umat manusia.

Akun Instagram Gibran Diserbu Ribuan Komplain Warganet

Bagaikan hidup di dunia, seseorang bisa melakukan banyak hal di dalam media sosial.

Dan di sana, mereka telah melakukan beberapa aktivitas, Beberapa di antaranya seperti mencari informasi, berbisbis, berekspresi, mencari kerja, mencari jodoh dan masih banyak lagi.

Ikut Pre-order Oppo Find X8 Series Dapat Bonus Labubu Blind Box

Banyak orang yang merasa diuntungkan dengan adanya media sosial. Namun, tak sedikit pula orang-orang di luar sana yang akhirnya merasa, bahwa media sosial telah membuat kehidupannya di dunia nyata jadi lebih berantakan.

Contohnya saja misal, ada segelintir orang yang merasa terganggu dengan hal-hal yang disajikan di dalam Instagram.

Meta Kembangkan Fitur Pengenalan Wajah untuk Cegah Penipuan

Setelah itu, mereka memutuskan untuk menghapus akun Instagramnya, menguninstall aplikasi tersebut dari gawai, dan tidak ingin dekat-dekat lagi dengannya.

Dan buat kamu yang juga merasakan hal sama, kami telah merangkum beberapa cara yang bisa kamu lakukan jika ingin menghapus akun media sosialmu, terkhusus untuk aplikasi Instagram secara permanen.

Halaman Selanjutnya
img_title