Cara Menggunakan Meta AI di WhatsApp
Minggu, 8 Desember 2024 - 09:10 WIB
Sumber :
4. Gunakan Perintah "@Meta AI"
Dalam obrolan apa pun, Anda juga bisa memanggil Meta AI dengan mengetikkan "@" diikuti dengan "Meta AI" dan perintah Anda. AI akan merespons langsung dalam percakapan tersebut.
Fitur-Fitur Unggulan Meta AI di WhatsApp
Meta AI di WA ini memiliki banyak fitur yang menarik.
Percakapan AI
Anda dapat berbicara tentang berbagai topik, mulai dari diskusi santai hingga pertanyaan spesifik. AI dirancang untuk memberikan jawaban informatif dengan cara yang natural.
Bantuan Pencarian
Halaman Selanjutnya
Tidak perlu membuka browser lagi! Cukup ajukan pertanyaan ke Meta AI, dan chatbot akan mencari informasi yang relevan dari web untuk Anda.