13 Cara HP Android Tidak Lemot Saat Main Game

Cara HP Android Tidak Lemot Saat Main Game
Sumber :
  • Teknodaily / Rmarcella

Teknodaily – Pada awal penggunaan perangkat Android, performanya mungkin terasa cepat dan lancar, baik untuk bermain game atau menjalankan aplikasi sehari-hari. Namun, seiring berjalannya waktu, pengguna sering kali mulai merasakan bahwa ponsel mereka mulai melambat, terutama ketika memainkan game berat.

Link Download Free GTA 5 Mobile Mod APK Unlimited Money Update Terbaru

Kondisi ini umum terjadi dan biasanya disebabkan oleh penggunaan aplikasi yang berlebihan, penumpukan cache, serta keterbatasan spesifikasi ponsel.

Kondisi tersebut terbilang wajar karena semakin lama penggunaannya, maka akan semakin banyak pula aplikasi maupun file yang tersimpan. Banyaknya aplikasi dan file tersebut pastinya dapat menekan memori RAM sekaligus meninggalkan cache yang membuat performa menurun.

Tips HP Android Tidak Lemot

Link Download Free GTA San Andreas Mod APK Unlimited Everything

Untuk mengatasi masalah ini, ada beberapa langkah yang bisa diambil agar HP Android kembali cepat dan tidak lemot saat bermain game. Berikut adalah beberapa cara HP Android tidak lemot yang bisa dilakukan tanpa perlu melakukan rooting.

1. Hapus Aplikasi yang Tidak Dipakai

Deretan HP POCO Terbaru Selama 2024, Terakhir POCO C75 5G

Sering kali, aplikasi-aplikasi lama yang tidak lagi digunakan masih tersimpan di dalam ponsel. Aplikasi yang tidak terpakai ini memakan memori dan sumber daya yang bisa menyebabkan kinerja ponsel melambat. Menghapus aplikasi yang tidak dibutuhkan adalah cara mudah untuk melegakan ruang penyimpanan dan RAM.

Cara menghapus aplikasi:

  1. Masuk ke Settings > Apps.
  2. Pilih aplikasi yang tidak digunakan, lalu tekan tombol Uninstall.
Halaman Selanjutnya
img_title