5 Aplikasi AI Terbaik untuk Coding 2024 Yang Wajib Kamu Coba
- n8n Blog
Amazon CodeWhisperer adalah aplikasi AI terbaik untuk coding yang saat ini sedang naik daun. Aplikasi ini memberikan saran kode mulai dari potongan hingga fungsi penuh secara real-time di IDE berdasarkan komentar dan kode yang ada.
Selain itu, masih ada pula mendukung perlengkapan CLI dan terjemahan bahasa alami ke bash di baris perintah. Fitur Amazon Q bisa kamu manfaatkan sebagai asisten ahli generatif AI yang sudah terintegrasi dalam IDE melalui CodeWhisperer. Jadi kamu bisa menerima bimbingan secara langsung dari ahlinya melalui sebuah antarmuka percakapan yang mudah dipahami.
4. TabNine
Bisa dikatakan kalau TabNine termasuk aplikasi AI terbaik yang memakai model bahasa deep learning untuk memberikan prediksi kode saat kamu mulai mengetik. Algoritmanya sudah canggih untuk memahami gaya penulisan kamu sekaligus menawarkan berbagai saran yang sesuai.