Simak Bocoran Spesfikasi Nokia 2300 5G yang Super Gahar!
- Istimewa
Teknodaily – Siapa sih yang tidak kenal dengan Nokia? Kabar terbarunya, dalam waktu dekat pabrikan ini akan meluncurkan jagoan tebarunya yakni Nokia 2300 5G.
Tahukah kamu jika Nokia 2300 5G ini memiliki banyak sekali keunggulan, penasaran apa saja? yuk simak bocoran spesifikasinya.
Kabarnya, Nokia 2300 5G ini akan menggunakan layar super AMOLED dengan ukuran 4,9 inci dengan resolusi 4K, di dukung dengan desain layar modern dan sangat elegan.
Salah satu keunikan dari Nokia 2300 5G ini adalah penggunaan layar monokrom grafis dengan lyar 96 x 65 piksel. Hal ini tentu jadi hal yang sangat menarik, karena pada jaman sekarang ini banyak smartphone modern yang menggunakan layar berwarna.
Kamera Nokia 2300 5G
Nokia 2300 5G akan dibekali dengan kamera depan beresolusi 32MP, sedangkan untuk bagian belakang, disematkan 3 buah lensa dengan kekuatan 108MP+64MP+8MP.
Sangat gahar sekali bukan?
Dapur pacu Nokia 2300 5G
Bagian dapur pacu Nokia 2300 5G ini akan dibekali dengan prosesor Qualcomm Snapdragon 8 Gen 2.
Chipset yang satu ini sangat cocok dan mumpuni untuk bermain game, editing dan menggunakan apliasi yang besar atau berat.
Pada bagian RAM, Nokia 2300 5G akan disematkan 13GB RAM di dukung dengan penyimpnan internal hingga 512GB.
Baterai Nokia 2300 5G
Pada bagian daya juga sangat menarik karena disematkan baterai berkapasitas 6200 mAH yang sudah di dukung pengisian cepat 66W.
Itulah bocoran Spesifikasi Nokia 2300 5G. Hingga berita ini di publikasikan belum ada konfirmasi resmi dari Nokia tentang tanggal rilisnya.