4 HP Mid Range Kamera Telephoto Terbaik 2025, Foto Bulan Jadi Tajam
Selasa, 18 Februari 2025 - 12:56 WIB
Sumber :
- Teknodaily / Rmarcella
OPPO Reno10 5G
Photo :
- Blibli
Buat kamu yang suka fotografi, OPPO Reno10 5G hadir dengan kamera telefoto 32MP yang memungkinkan zoom optik 2x tanpa kehilangan detail, cocok untuk mengabadikan momen spesial. Layar AMOLED 6,7 inci dengan warna jernih dan responsivitas tinggi membuat pengalaman visual semakin imersif.
Ditenagai MediaTek Dimensity 7050, HP OPPO terbaik ini menawarkan performa lancar untuk multitasking, gaming, hingga streaming. Dengan baterai 5.000mAh, kamu bisa menikmati penggunaan lebih lama tanpa khawatir cepat kehabisan daya. Dibanderol dengan harga Rp 5,2 jutaan (8/256GB), OPPO Reno10 5G adalah pilihan solid bagi yang mencari HP 5G terbaik dengan fitur lengkap dan harga kompetitif.
2. OPPO Reno11 5G: Kamera Telefoto 32MP Desain Stylish
Halaman Selanjutnya
OPPO Reno11 5G hadir sebagai HP mid range kamera telephoto terbaik 2025 lensa 32MP yang mampu menangkap foto portrait berkualitas tinggi, termasuk bidikan bulan yang lebih tajam dan artistik. Dengan desain elegan dan nyaman digenggam, HP kamera terbaik ini cocok untuk pengguna yang mengutamakan estetika.