Rekomendasi HP itel Terbaik 2025, Mulai Sejutaan RAM Jumbo Performa Gokil

Rekomendasi HP itel Terbaik 2025, Mulai Sejutaan RAM Jumbo
Sumber :
  • Teknodaily / Rmarcella

Teknodaily – Itel semakin menunjukkan taringnya di pasar Indonesia dengan menawarkan HP terbaik berkualitas tinggi, tapi tetap ramah di kantong. Brand ini dikenal menyasar kelas entry level dengan spesifikasi mumpuni seperti RAM besar hingga 8GB dan storage luas 256GB yang bikin produk mereka layak diadu dengan merek besar seperti Xiaomi atau Samsung. 

Spesifikasi Moto Razr 60 Ultra, Smartphone Lipat Rasa Sultan yang Tipisnya Bikin Hati Luluh

Tidak hanya itu, Itel juga terus berinovasi dengan menghadirkan desain modern, layar lega, dan chipset bertenaga yang siap mendukung berbagai aktivitas harian, mulai dari chatting, nonton streaming, sampai gaming ringan.

HP itel Murah Terbaik 2025

Banyak model terbaru mereka sudah dibekali baterai jumbo hingga 5000mAh, bikin kamu gak perlu sering-sering ngecas. Sistem operasi yang ringan dan optimal juga memastikan performa tetap lancar, meskipun harganya tergolong ramah di dompet. 

Bocoran Rilis iPhone Lipat Mulai Terkuak, Cek Nih Harganya

Dengan kombinasi harga terjangkau dan fitur unggulan, gak heran kalau Itel semakin banyak dilirik pengguna di Indonesia, terutama buat yang cari HP murah tapi tetap bertenaga.

Nah, kalau kamu lagi berburu HP dengan harga masuk akal tapi punya spek keren, Itel bisa jadi pilihan tepat. Di artikel ini, kita bakal bahas rekomendasi HP Itel terbaik 2025 yang bisa kamu pertimbangkan. Yuk, simak daftar lengkapnya!

1. Itel S23

Halaman Selanjutnya
img_title
Review Motorola Edge 60 Stylus: HP Spek Flagship Memori 1TB Harga Rp4 Jutaan