10 Rekomendasi HP vivo Sejutaan Terbaik 2025, Pilihan Aman Imbas PPN 12%

HP vivo Sejutaan Terbaik 2025
Sumber :
  • Teknodaily / Rmarcella

Sertifikasi IP54 menjadikannya tahan debu dan percikan air. Ditambah prosesor Helio G85, performanya mumpuni untuk multitasking.

6 HP Murah Terbaik Baterai 6000mAh April 2025, Main Game Bakal Awet

Harga mulai Rp 1.299.000

4. vivo Y17s

vivo Y17s, HP vivo Sejutaan RAM Jumbo

Photo :
  • Blibli
4 HP Vivo Terbaik April 2025, Kamera Selfie Super Jernih Mulai Rp 3 Jutaan

vivo Y17s hadir dengan RAM 6GB (bisa expand hingga 12GB) dan memori internal 128GB. Kamera utama 50MP-nya menghasilkan foto berkualitas tinggi, ditambah kamera bokeh 2MP untuk efek artistik. 

Baterainya 5000mAh, dengan dukungan fast charging 15W. HP vivo sejutaan terbaik ini menggunakan Helio G85 yang powerful.

8 HP Terbaik April 2025 untuk Pelajar Cuma Rp 1 Jutaan Spek Nggak Murahan

Harga mulai Rp 1.399.000

5. vivo Y27

vivo Y27, HP Android Terbaik Spek Premium

Photo :
  • Blibli
Halaman Selanjutnya
img_title