Rekomendasi Laptop ASUS 3 Jutaan Terbaik 2024, Murah Tetap Mumpuni
- The Economic Times
Rekomendasi laptop ASUS terbaik terakhir dengan harga terjangkau yaitu Vivobook 15 L510MA yang memiliki layar 15,6 inci. Bodinya termasuk tipis, sekitar 2 cm dengan bobotnya 1,5 kg.
Baterainya termasuk awet di kelasnya dengan pengisian penuh mampu bertahan hingga 8 jam. Dilengkapi keyboard backlit yang bisa memiliki lampu saat pemakaian di ruang gelap.
Spesifikasi dapur pacunya menggunakan prosesor Intel Celeron N4020 dengan kartu grafis Intel UHD Integrated. Memorinya juga sudah disokong RAM 4GB dan penyimpanan internal dengan 2 pilihan, 128GB dan 256GB SSD.
Rekomendasi laptop ASUS 3 jutaan terbaik tersebut tentunya sudah cukup mumpuni untuk menunjang berbagai aktivitas mumpuni. Kelebihan lainnya dari laptop-laptop ini yaitu desainnya yang menarik, bobot yang ringan, dan baterai yang tahan lama.