5 HP Gaming Murah Terbaik Juli 2025 dengan Kamera 108MP & Chipset Gahar

5 HP Gaming Murah Terbaik Juli 2025
Sumber :
  • Teknodaily / Rmarcella

nubia Neo 3 5G

Photo :
  • Reddit

nubia Neo 3 jadi alternatif menarik buat kamu yang cari HP paling murah dengan layar besar. Mengusung layar IPS 6,8 inci FHD+ refresh rate 120Hz, pengalaman visualnya cukup menyenangkan untuk game dan hiburan. Dibekali chipset Unisoc T8300, HP ini mampu menjalankan tugas harian dengan lancar, termasuk game ringan. 

Kamera belakang 50MP dan kamera depan 16MP membuat hasil foto cukup baik di kelasnya. Jalankan Android 15 dan dibekali baterai 6000mAh dengan fast charging 33W, nubia Neo 3 punya daya tahan seharian. Dengan harga hanya Rp 2,2 jutaan (8/256GB), HP paling laris ini bisa jadi salah satu HP gaming murah terbaik Juli 2025 untuk kamu yang punya budget terbatas.

Dengan harga yang makin kompetitif, semua HP 2025 di atas layak disebut sebagai HP gaming murah terbaik Juli 2025. Sekarang tinggal sesuaikan saja dengan kebutuhan dan budget kamu, apakah kamu lebih butuh performa maksimal, kualitas layar, atau baterai yang tahan lama. Selamat berburu gadget baru, semoga dapat yang paling cocok buat gaya mainmu!