Rekomendasi 5 HP 5G Xiaomi untuk Kecepatan Tinggi Berselancar Internet
Jumat, 8 November 2024 - 13:42 WIB
Sumber :
HP ini sangat cocok digunakan sebagai daily driver karena memiliki spesifikasi yang seimbang di segala lini. Soal desain, Redmi Note 13 Pro 5G menggunakan bahan kaca pada bagian belakang dan bezel simetris sehingga terlihat premium.
Layarnya menggunakan panel AMOLED yang mendukung 68B colors hingga Dolby Vision. Buat kamu yang suka bermain game, Redmi Note 13 Pro 5G juga sangat powerful untuk bermain game karena punya skor AnTuTu Benchmark di angka 600 ribuan.
Dijual mulai Rp4,2 jutaan, berikut spesifikasi yang ditawarkan Redmi Note 13 Pro 5G:
- Layar: 6,67 inci, AMOLED, 68B colors, refresh rate 120Hz, Dolby Vision
- Chipset: Snapdragon 7s Gen 2 (4 nm)
- Kamera belakang: 200MP (wide), 8MP (ultrawide), 2MP (macro)
- Kamera depan: 16MP
- Baterai: 5100mAh, 67W fast charging.
2. Redmi Note 13 5G