Aplikasi Gopay Resmi Rilis, Catat Pengeluaran hingga Transfer Uang Gratis!

aplikasi gopay
Sumber :

Yang membuat aplikasi ini bisa menjadi primadona dan teman keseharian pengguna muda adalah fitur catatan pengeluaran.

Fitur ini pun dibuat secara mendetail disertai dengan grafik dengan tampilan yang dapat dikustomisasi seperti pemilihan kategori hingga menambah pengeluaran seperti tagihan, transportasi, beli makanan hingga belanja online.

Aplikasi Gopay yang kini telah bisa diakses di seluruh Indonesia diharapkan bisa menjangkau masyarakat yang lebih luas seiring dengan literasi keuangan yang juga terus meningkat dari tahun ke tahun.