4 Wisata Pekalongan Ngehits Terbaru untuk Libur Lebaran 2025
Selasa, 18 Maret 2025 - 02:56 WIB
Sumber :
- Amalia Lorenzo
Kolam renang Danau Al Kautsar
Photo :
- Elna
Setelah sempat terkena banjir, Danau Al Kautsar kini dalam tahap pemulihan dan sudah dapat dikunjungi. Destinasi ini tetap menawarkan pesona danau yang indah dengan wahana air yang memuaskan.
Selain itu, harga tiket masuknya juga terbilang murah, menjadikannya alternatif liburan yang menyenangkan bagi keluarga dan teman-teman.
Lokasi tempat wisata ini di Karangsari, Kec. Karanganyar, Kabupaten Pekalongan.
Pekalongan memang memiliki banyak destinasi wisata menarik yang bisa menjadi pilihan liburan Lebaran 2025. Jangan lupa siapkan kamera untuk mengabadikan momen-momen seru bersama orang tercinta di tempat-tempat indah ini! Selamat berlibur!