Review Samsung Galaxy A36 5G, HP Super AMOLED Kamera AI Baterai Tangguh

Review Samsung Galaxy A36 5G HP Super AMOLED Kamera AI Baterai Tangguh
Sumber :
  • Teknodaily / Rmarcella

  • Kamera utama 50 MP (f/1.8) dengan OIS, memberikan hasil foto lebih tajam dan minim blur.
  • Kamera ultrawide 8 MP, cocok untuk menangkap pemandangan luas.
  • Kamera makro 5 MP, membantu menangkap detail close-up yang lebih akurat.
Review Motorola Edge 60 Pro: HP Kamera Canggih, Desain Premium & Skor AnTuTu Tinggi

Di bagian depan, terdapat kamera selfie ultrawide 12 MP dengan fitur HDR autofokus dan dukungan perekaman video 4K 30fps, menjadikannya pilihanĀ HP kamera terbaik bagi pengguna yang gemar vlogging atau video call berkualitas tinggi.

Performa Kencang dengan Snapdragon 6 Gen 3

Review OPPO K13 Turbo Pro: Baterai Badak, Layar Super Jernih, & RAM sampai 16GB

Untuk urusan performa, Galaxy A36 5G ditenagai oleh chipset Qualcomm Snapdragon 6 Gen 3 yang dirancang untuk efisiensi daya tinggi dan performa stabil. HP 5G terbaru ini menawarkan peningkatan GPU dan CPU hingga 15% dibanding pendahulunya, memastikan pengalaman gaming yang lebih mulus.

Samsung menghadirkan 3 varian RAM dan penyimpanan internal:

  • 8GB RAM + 128GB storage
  • 8GB RAM + 256GB storage
  • 12GB RAM + 256GB storage
Halaman Selanjutnya
img_title
Review OPPO K13 Turbo: HP Terjangkau dengan RAM hingga 12GB & Memori Super Gede