Review realme 14X 5G, Mulai Rp 2 Jutaan Baterai Jumbo & Tahan Air

Review realme 14X 5G
Sumber :
  • Teknodaily / Rmarcella

Desain dan Layar

Review realme Note 60x, HP Sejutaan Layar Tahan Air

HP realme terbaru ini tampil dengan desain modern dan layar IPS LCD berukuran 6,67 inci. Resolusi 720 x 1604 piksel (HD+) mungkin tidak terlalu tinggi, tetapi refresh rate 120Hz memastikan pengalaman yang mulus saat scrolling atau bermain game. 

Tingkat kecerahan puncak hingga 625 nit cukup memadai untuk penggunaan di luar ruangan. Kamera depan 8 MP (f/2.0) terletak dalam punch hole, juga berfungsi sebagai sensor wajah dan mendukung fitur unik air gesture, memungkinkan kontrol tanpa menyentuh layar.

Kamera

Rekomendasi HP Sejutaan Terbaik 2024 Memori 256GB, Ada HP Infinix Terbaru

Di bagian belakang, realme 14X 5G menampilkan modul kamera persegi panjang dengan tiga lubang, meski hanya dua yang aktif. 

Rekomendasi HP Xiaomi Redmi Sejutaan RAM 8GB, Ada Deretan HP Terbaru

Kamera utama 50 MP menggunakan sensor OmniVision OV50D, dengan fitur auto focus, diafragma f/1.8, dan sudut pandang 75,5 derajat, menghasilkan foto yang tajam dan detail.

Halaman Selanjutnya
img_title