Duel itel S25 vs Infinix Hot 50, Desain Premium atau Performa Andal?

Duel itel S25 vs Infinix Hot 50
Sumber :
  • Teknodaily / Rmarcella

Dalam hal kamera, itel S25 memiliki keunggulan di sektor selfie dengan kamera depan 32MP, sedangkan Infinix Hot 50 hanya memiliki kamera depan 8MP.

Review Nubia Focus Pro 5G, HP 2 Jutaan Kamera Canggih

Di bagian belakang, kedua HP Android termurah ini sama-sama memiliki kamera utama 50MP, namun detail dan kualitas gambar tentu memerlukan pengujian lebih lanjut. Bagi pengguna yang gemar selfie, itel S25 bisa jadi pilihan lebih baik karena resolusi kameranya yang lebih besar.

Baterai dan Fitur Keamanan

Pesaing Samsung Galaxy Ring, Intip Harga dan Spesifikasi Itel Ring

Kedua HP Android paling murah ini memiliki baterai berkapasitas sama, yaitu 5000mAh dengan dukungan pengisian daya 18W. Namun, itel S25 memiliki keunggulan pemindai sidik jari di bawah layar, fitur yang biasanya ditemukan di ponsel kelas lebih tinggi, sementara Infinix Hot 50 masih menggunakan pemindai sidik jari di tombol power.

Kedua perangkat juga dilengkapi fitur NFC untuk mendukung pembayaran digital, menjadikannya lebih praktis di era transaksi nontunai.

Perbandingan Harga

Halaman Selanjutnya
img_title
Rekomendasi HP vivo Termurah 2024 dengan Storage Jumbo, Penyimpanan Hingga 512GB!