Rencana Apple Bakal Luncurkan MacBook Pro dengan Layar Sentuh, Bakal Seperti Apa?

Rencana Apple Bakal Luncurkan MacBook Pro dengan Layar Sentuh
Sumber :
  • Pixabay

Teknodaily – Sudah siap? Kabarnya Apple akan merilis MacBook Pro dengan Layar sentuh di tahun 2025 nanti.

Apple Bakal Rilis AirTag Generasi Kedua pada Pertengan 2025

Dilangsir dari The Verge, jika Apple akan menggunakan panel OLED di layar sentuk MacBook Pro Barunya, daripada mengusung Mini LED seperti yang digunakan di model 14 dan 16 inchi.

Mengenai spesifikasi yang bakal disematkan di MacBook Pro dengan layar sentuh terbaru ini memang belum ada bocoran lengkapnya.

Oppo Find N5 Bakal Rilis 2025, Intip Spesifikasinya

Namuntuk modelnya, dikabarkan jika akan mempertahankan bentuk dan desain pada model saat ini.

Jika menengok kebelangkang lagi, penggunaan layar sentuh di MacBook Pro ini bakalan jadi hal yang bertolak belakang dengan yang dikatakan selama ini, di mana Steve Jobs menentang ide seperti itu.

Ingin Larangan Masuk iPhone-16 Dicabut, Apple Janjikan Investasi Rp158 Miliar di Indonesia

Penggunaan layar sentuk di MacBook Pro dinilai kurang pas secara ergonomis.

Mengenai peluncuran MacBook Pro terbaru ini bisa berubah sewaktu-waktu, bisa lebih cepat daripada yang dijadwalkan, ataupun sebaliknya.

Halaman Selanjutnya
img_title