5 Laptop untuk Video Editing Terbaik 2024, Rendering Video Super Lancar
- Newegg
Lenovo Legion Pro 7, laptop video editing gahar
Rekomendasi kedua ada Lenovo Legion Pro 7 yang sudah didukung layar gamut warna 100% sRGB, menjadikannya salah satu alasan kenapa banyak dipilih editor video profesional. Sedangkan layarnya yang berukuran 16 inci memiliki resolusi WQXGA, sehingga menghasilkan visual warna yang sangat tajam dan detail.
Prosesornya sendiri memakai Intel Core i9-13900HX dan kartu grafis NVIDIA GeForce RTX. Laptop Lenovo terbaik ini ternyata juga mengusung fitur RAID 0 yang aktif saat dipasang 2 SSD sekaligus, sehingga performa yang dihasilkannya semakin tinggi.
Memorinya tidak tanggung-tanggung, karena terpasang RAM 16GB DDR5 yang bisa kamu cabut dan diganti yang lebih luas lagi. Sementara itu penyimpanannya tersedia SSD NVMe PCI M.2 1TB.
Untuk membawanya pulang, kamu memang harus membutuhkan banyak bujet, karena Lenovo Legion Pro 7 dibanderol Rp 60 jutaan.