Ini Spesifikasi dan Harga Vivo V29e yang Sudah Resmi Rilis di Indonesia

Vivo V29e
Sumber :
  • vivo.com

Vivo V29e ini mengusung layar dengan ukuran 6,67 inci AMOLED dengan resolusi FHD+. Ukuran ini memang lebih kecil dibandingkan Vivo V29.

5 HP Ini Dilengkapi Chip Dimensity 9400 yang Bikin Gaming Super Cepat

Untuk dapur pacunya, Vivo V29e dilengkapi dengan Qualcomm Snapdragon 695 yang cukup sering ditemui pada smartphone l0w-to-mid.

Pada bagian RAM, smartphone yang berjalan pada sistem operasi Android 13 dan antarmuka FuntouchOS 13 ini dibekali RAM 8Gb yang bisa diekspansi menjadi 16GB.

Rekomendasi 5 HP dengan Kamera Berkualitas Tinggi Setara DSLR

Sedangkan pada penyimpanan internal dibekali 256GB.

Untuk mendukung semua ini Vivo V29e memiliki kapasitas baterai 4.800 mAh yang sudah mendukung pengisian daya cepat 44W.

6 Fakta Menarik Mediatek Dimensity 9400 

Bagi yang ingin memilikinya, Vivo V29e ini memiliki beberapa pilihan warna yang menarik, yakni Rose Gold, Pastel, dan Crystal Blue.

Harga Vivo V29e

Halaman Selanjutnya
img_title