Review Samsung Galaxy Z Fold 7: HP Lipat Tipis Bertenaga Ternyata Harga Segini
Kamis, 10 Juli 2025 - 16:15 WIB
Sumber :
- Teknodaily / Rmarcella
Teknodaily – Review Samsung Galaxy Z Fold 7 dimulai dengan impresi besar dari inovasi desainnya yang makin tipis, ringan, dan tetap kokoh. Samsung akhirnya menjawab kritik lama soal bobot dan ketebalan dengan membuat HP terbaru ini lebih nyaman digenggam dan digunakan layaknya ponsel biasa saat dilipat.
Rasanya seperti memegang flagship candy-bar biasa, tapi begitu dibuka, berubah jadi tablet powerful serba bisa.
Spesifikasi Samsung Galaxy Z Fold 7
Spesifikasi Samsung Galaxy Z Fold 7
Photo :
Desain revolusioner, kamera 200 MP kelas flagship, dan fitur produktivitas ala PC menjadikan Galaxy Z Fold 7 bukan hanya ponsel premium biasa, tapi juga alat kerja mobile sejati.
Buat kamu yang penasaran ingin tahu lebih dalam soal fitur-fitur andalannya, simak terus sampai akhir artikel review HP Samsung Galaxy Z Fold 7 ini!
Halaman Selanjutnya
Desain & Layar