Throwback HP Samsung Terbaik Sepanjang 2024 Menjelang Akhir Tahun
Sabtu, 14 Desember 2024 - 14:23 WIB
Sumber :
- Teknodaily / Rmarcella
Samsung Galaxy S24 Plus, HP Flagship Performa Solid
Galaxy S24 Plus adalah varian HP Samsung terbaik di sepanjang tahun 2024 dengan RAM 12GB, layar lebih lebar, dan baterai berkapasitas 4900mAh, memberikan daya tahan luar biasa. Dengan prosesor yang sama seperti S24 Ultra, perangkat ini menghadirkan performa flagship yang solid.
Baca Juga :
Rekomendasi HP Sejutaan Terbaik 2024 RAM 6GB
Dukungan pembaruan sistem operasi hingga 7 tahun menjadi nilai tambah besar, menjadikannya pilihan menarik di lini HP Samsung Galaxy S Series terbaik pada 2024.
Samsung Galaxy A55 5G, HP Terbaik Desain Premium
Halaman Selanjutnya
Samsung Galaxy A55 5G menghadirkan desain premium yang menyerupai ponsel flagship dengan fitur canggih seperti Nightography untuk fotografi malam.