Realme GT3, Diklaim Waktu Charging Paling Cepat di Dunia, Yuk Intip Speknya!
Rabu, 1 Maret 2023 - 22:23 WIB
Sumber :
- realme
Sangat cepat sekali bukan pengisian daya dari realme GT3 ini?
Spesifikasi realme GT3
Baca Juga :
Resmi Rilis Realme C75, Harga Rp2 Jutaan
Bicara soal spesifikasi dari realme GT3 bisa dibilang cukup mumpuni kok.
Terdapat chipset Snapdragon 8+ Gen 1, lalu dengan layar sebesar 6,74 inchi, smartphone keren ini menggunakan panel AMOLED 10-bit+FHD+ dengan refresh rate 144Hz.
Untuk kamera, realme GT3 ini disematkan sensor sekunder 8MP ultra wide dan 2Mp mcrolens.
Sedangkan untuk kamera utama disematkan kekuatan 50MP, dengan sensor Sony IMX890 berukuran 1/1.56 dengan OIS.
Lain daripada itu, bagian penyimpanan, realme membekali jagoan terbarunya ini dengan memori 16GB Ram dan 1 TB penyimpanan.
Halaman Selanjutnya
Harga realme GT3