Cocok Buat Konten Kreator, Ini Spek dan Harga HP Samsung A53 5G

Samsung A53 5G
Sumber :
  • samsung.com

Teknodaily – Sebagaimana diketahui Samsung merupakan salah satu merek ponsel yang banyak diminati pasaran Indonesia. 

Ramai Industri Layar Lipat, Ini Deretan Ponsel Siap Rilis Tahun 2024!

Nah untuk yang suka membuat konten konten video atau foto Samsung A53 5G bisa menjadi pilihan untuk menyalurkan hobi kalian. 

Samsung A53 5G memiliki sejumlah keunggulan seperti ponsel  dengan chipset Exynos 1280 yang memiliki kamera tajam.

Review Lengkap Samsung Galaxy Tab S9: Pilihan Ideal untuk Desain dan Produktivitas

Hal inilah yang membuat ponsel Samsung A53 5G cocok untuk konten kreator.

Ponsel ini seperti namanya telah dilengkapi dengan jaringan 5G dan menggunakan teknologi IP67 yang membuat HP ini tahan debu dan air hingga kedalaman 1 meter selama 30 menit.

Lanjutkan Seri 5G, Samsung Siapkan Galaxy M14 4G, Mulai Rp1 Jutaan!

Perubahan positif langsung - A53 5G memiliki baterai 5.000 mAh yang lebih besar dari pendahulunya.

Ada juga chipset baru yang dibuat oleh Samsung - Exynos 1280.

Halaman Selanjutnya
img_title