Cara Mereset & Back Up Data HP Sebelum Dijual
Kamis, 8 Agustus 2024 - 14:26 WIB
Sumber :
- Freepik
- Foto dan Video: Gunakan aplikasi Google Photos untuk mem-back up foto dan video Anda secara otomatis ke Google Drive.
- Kontak: Sinkronkan kontak Anda dengan akun Google Anda.
- Pesan dan Log Panggilan: Gunakan aplikasi pihak ketiga seperti SMS Backup & Restore untuk mem-back up pesan teks dan log panggilan.
3. Backup ke Komputer
- Hubungkan ponsel Anda ke komputer menggunakan kabel USB.
- Salin file penting seperti foto, video, dokumen, dan musik ke komputer Anda.
Jadi begitulah cara reset HP Vivo, Oppo, Samsung, Realme, atau ponsel Android lainnya. Selamat mencoba.