Deretan Jonin Ini Nggak Bisa Bertarung, Dikalahkan Naruto Saat Masih Anak-anak!
Kamis, 7 Maret 2024 - 05:34 WIB
Sumber :
- Istimewa
Mugino adalah seorang Jonin yang muncul dalam era Boruto. Meskipun memiliki kemampuan bertarung yang cukup, ia masih kalah dalam beberapa pertarungan.
Baca Juga :
Link Download Game Stick Shinobi Fighting
Namun, sebagai seorang Jonin, ia tetap dapat diandalkan dalam situasi yang mendesak.
5. Katasuke Tono
Katasuke Tono adalah seorang Jonin spesialis dalam bidang penelitian. Fokusnya pada penelitian membuatnya kurang ahli dalam pertarungan.
Baca Juga :
Link Download Game Naruto Senki Ninja Pixel 4
Namun, kemampuannya dalam menciptakan berbagai senjata ninja membuatnya tetap berguna dalam pertempuran.
Meskipun menjadi seorang Jonin di dunia Naruto dan Boruto menunjukkan tingkat keahlian yang tinggi, tidak semua Jonin memiliki kemampuan bertarung yang mempuni.
Beberapa di antaranya lebih ahli dalam tugas-tugas spesifik di luar medan pertempuran.