Penyimpanan iPhone 15: Pakai Teknologi Terbaru dan Kapasitas Hingga 2 TB!

Harga iPhone 14
Sumber :
  • Apple

Teknodaily – Dikabarkan rilis pada September mendatang, penyimpanan iPhone 15 menjadi fitur yang paling menarik sebagai produk terbaru dari Apple tahun ini.

Dapat Kritik Segala Arah, Apple Menyerah Buka Akses Distribusi Aplikasi di Uni Eropa

iPhone 15 hadir dalam empat model yang berbeda, masing-masing juga dengan kapasitas penyimpanan yang berbeda.

Model dasar memiliki penyimpanan 128GB, sedangkan model yang lebih tinggi memiliki penyimpanan 256GB, 512GB, dan 1TB.

Sempat Gugat Apple, Masimo Rilis Smartwatch Freedom, Hadirkan Pemantau Kesehatan Canggih

Tidak hanya itu, ada sebuah bocoran terbaru dari sumber internal jika iPhone 15 Pro dan iPhone 15 Pro Max akan hadir dalam varian penyimpanan hingga 2 TB.

Penyimpanan iPhone 15 menggunakan teknologi penyimpanan flash terbaru, yang menawarkan kecepatan baca dan tulis yang sangat cepat.

Apple Berfokus pada MacBook Layar Lipat: Antisipasi Terbaru Dunia Teknologi!

Dengan teknologi tersebut, proses transfer data, pemindahan file, memuat aplikasi, dan mengambil foto dan video dapat dilakukan dengan sangat cepat.

Penyimpanan iPhone 15 juga sangat andal. Teknologi flash dirancang untuk dapat digunakan  selama puluhan tahun, bahkan dengan penggunaan yang berat. 

Halaman Selanjutnya
img_title