OPPO Reno 8 Z 5G Resmi Dijual, Intip Spesifikasi dan Harganya Yuk!

OPPO Reno 8 Z 5G
Sumber :
  • oppo.com

Teknodaily – OPPO mempernalkan ponsel terbaru dari seri OPPO Reno yakni OPPO Reno 8 Z 5G, ponsel ini sudah mulai dijual di Thailand.

Dapat Kritik Segala Arah, Apple Menyerah Buka Akses Distribusi Aplikasi di Uni Eropa

Dilihat dari segi konfigurasi ponsel OPPO Reno 8 5G memiliki chipset dan memori yang sama dengan pendahulunya yakni OPPO Reno 7 Z 5G.

Yang membedakan adalah bagian belakang yang didesain ulang dan juga warna baru hitam serta Dawnlight Gold yang mengkilap.

Bisa Ngobrol dengan AI, Ini Spesifikasi Lengkap Smart TV NanoCell LG 43 Inch!

Dari segi bahan pada seri OPPO reno 8 Z 5G menggunakan bahan yang berbeda, dimana ponsel ini sedikit lebih berat dan juga tebal jika dibandingkan dengan pendahulunya OPPO Reno 7 Z 5G.

Baterai yang digunakan dalam OPPO Reno 8 Z 5g juga terbilang cukup besar yakni 4.500mAh dengan dukungan pengisian 33watt.

Libas Game Berat dengan Chipset Terbaru Qualcomm, Ini Spesifikasi Gahar Realme GT Neo 6 Series

Pada bagian kamera, OPPO Reno 8 Z 5G memiliki kamera belakang dengan resolusi 64mp (utama) 2mp (makro) dan 2 mp sensor kedalaman. Sedangkan untuk kamera depan memiliki resolusi 16mp (f/2.4).

System operasi UI menggunakan ColorOS 12.1 yang berbasis android. Sector chipset OPPO Reno 8 Z 5G ini menggunakan chipset snapdragon 695 yang pada saat diluncurkan di Thailan menawarkan RAM 8GB dengan penyimpanan 128GB.

Halaman Selanjutnya
img_title