4 Wisata Pekalongan Ngehits Terbaru untuk Libur Lebaran 2025

Sigong Park
Sumber :
  • Amalia Lorenzo

Bagi pecinta wisata air, Karangdowo Waterpark adalah pilihan yang tepat. Waterpark ini memiliki kolam renang untuk anak-anak dan dewasa dengan area yang luas. Selain itu, terdapat spot foto menarik dengan latar belakang candi, yang menjadi daya tarik tersendiri. Harga tiket masuknya juga cukup terjangkau, menjadikannya pilihan favorit untuk keluarga yang ingin bersantai sambil bermain air.

Lokasinya ada di Desa Karangdowo, Kedungwuni, Pekalongan. 

3. Sigong Park

Sigong Park

Photo :
  • Amalia Lorenzo

Sigong Park adalah destinasi wisata keluarga yang menawarkan berbagai wahana seru. Mulai dari Rainbow Slide, Go Kart, Wahana Anak-Anak, Keranjang Sultan, Camera 360, hingga Trampolin. Tak hanya itu, Sigong Park juga menyediakan restoran dan penginapan bagi pengunjung yang ingin menginap. Tempat ini menjadi pilihan yang tepat untuk rekreasi dengan harga tiket yang bersahabat.

Jam Operasional: 08.00 - 17.00 WIB. Lokasinya terletak di Jl. Raya Krompeng, Sawah dan Kebun Krompeng, Kec. Talun, Kabupaten Pekalongan, Jawa Tengah 51192

4. Danau Al Kautsar