Rekomendasi Tempat Wisata di Tegal yang Lagi Hits
Kamis, 2 Januari 2025 - 16:46 WIB
Sumber :
- Ulasan Maps
Rita Park Tegal adalah sebuah taman hiburan keluarga yang menarik untuk dikunjungi. Tempat wisata ini menawarkan berbagai wahana yang seru, mulai dari circle 360, sky drop, mini coaster, kincir angin, kereta sirkus, rumah hantu, kuda putar, kiddy ride, dan bom-bom car. Selain itu, terdapat area bermain anak, kebun binatang mini, dan pertunjukan yang menarik. Dengan berbagai wahana yang ditawarkan dan tiket masuk yang cukup terjangkau, Rita Park Tegal akan memberikan pengalaman liburan yang menyenangkan.
5. Trans Studio Mini Tegal