Review Lengkap Samsung Galaxy Tab S9: Pilihan Ideal untuk Desain dan Produktivitas

Samsung Galaxy Tab S9
Sumber :
  • Samsung.com

Kamera

Kamera utama Samsung Galaxy Tab S9 memiliki resolusi 8MP dan mendukung perekaman video dalam kualitas 4K, sementara kamera selfie ultrawide 12MP memungkinkan pengguna untuk mengambil foto dan video berkualitas baik.

Chipset dan Performa

Ditenagai oleh chipset Exynos 1380, Galaxy Tab S9 menawarkan kinerja tinggi untuk multitasking, streaming, dan gaming yang lancar.

Pengguna juga dapat memilih penyimpanan internal hingga 256GB dan menggunakan kartu microSD untuk memperluas kapasitas penyimpanan.

S Pen yang tahan air dan debu memungkinkan pengguna untuk mencatat dengan mudah, sementara Android 13 dengan antarmuka One UI 5.1 memberikan pengalaman pengguna yang mulus.

Baterai dan Lainnya