Top 5: HP Infinix 5G Murah Terbaik Mei 2025, Performa Gila Mulai Rp 2 Juta
Jumat, 16 Mei 2025 - 11:05 WIB
Sumber :
- Teknodaily / Rmarcella
Infinix Hot 20 5G, HP Android Murah Berbekal Spek Tangguh
Photo :
- Blibli
Infinix Hot 20 5G adalah HP Infinix 5G murah terbaik Mei 2025 yang dibanderol hanya Rp 1,3 jutaan, namun sudah dilengkapi chipset MediaTek Dimensity 810 (6nm) yang powerful untuk gaming ringan hingga multitasking harian. Layarnya berukuran 6,6 inci IPS LCD dengan refresh rate 120Hz, membuat tampilan lebih smooth dan nyaman di mata.
Di sektor kamera, HP 1 jutaan terbaik ini punya kamera utama 50MP yang mampu menghasilkan foto detail di berbagai kondisi pencahayaan. Dengan baterai 5000mAh dan fast charging 18W, kamu bisa pakai seharian tanpa khawatir cepat habis daya. Cocok buat pengguna yang cari HP 5G termurah dengan performa kencang dan visual tajam.