Top 5: HP Murah Kamera Terbaik April 2025, Mulai Rp 2 Jutaan

Top 5: HP Murah Kamera Terbaik April 2025, Mulai Rp 2 Jutaan
Sumber :
  • Teknodaily / Rmarcella

Infinix Note 11 Pro

Photo :
  • Blibli

 

Infinix Note 11 Pro merupakan pilihan tepat bagi kamu yang mencari HP 2 jutaan terbaik dengan kamera telephoto dan budget terbatas. Dengan harga Rp 2,3 jutaan, HP Infinix Note series terbaik ini menawarkan 3 kamera belakang: kamera utama 64MP, telephoto 13MP, dan ultrawide 8MP. 

Kamera telephoto-nya mampu zoom optik hingga 2x, dan kombinasi semua kamera dapat menghasilkan zoom hingga 30x. Untuk selfie, tersedia kamera depan 16MP yang cukup mumpuni untuk kebutuhan sehari-hari. 

Performa juga tak kalah menarik karena ditenagai oleh chipset MediaTek Helio G96 octa-core 2.05GHz, dipadukan dengan RAM 8GB dan penyimpanan internal 128GB, membuatnya lancar digunakan untuk multitasking, sosial media, dan bermain game ringan hingga menengah.

2. Realme 6 Pro