7 HP Gaming 1 Jutaan Terbaik April 2025, RAM Hingga 8GB Baterai Jumbo

7 HP Gaming 1 Jutaan Terbaik April 2025, RAM Hingga 8GB Baterai Jumbo
Sumber :
  • Teknodaily / Rmarcella

TeknodailyHP gaming 1 jutaan terbaik April 2025 jadi bukti kalau main game seru tidak harus pakai HP mahal. Di tahun ini, semakin banyak brand yang berlomba-lomba menghadirkan HP murah dengan performa gaming yang bisa diandalkan. 

Dari segi spesifikasi, kamu bisa dapatkan RAM besar hingga 8 GB, prosesor gaming seri G dari MediaTek, dan layar lega dengan refresh rate tinggi. Yang paling penting, semuanya tetap di bawah Rp 2 juta!

HP Gaming Murah Terbaik 2025

Meski harganya ekonomis, tapi kemampuan gaming dari HP terbaik ini tidak bisa diremehkan. Kamu masih bisa main bareng teman atau keluarga di game populer seperti Mobile Legends, PUBG Mobile, CODM, hingga mencicipi Genshin Impact dengan pengaturan grafik terendah. 

Meskipun tidak dijamin super mulus untuk game berat, tapi untuk sekadar seru-seruan atau main harian, performanya masih sangat bisa diandalkan di kelasnya. Plus, beberapa di antaranya juga punya baterai jumbo dan fast charging, bikin sesi main game lebih tahan lama tanpa sering colok charger.

Yuk, langsung aja kita bahas satu per satu rekomendasi HP gaming 1 jutaan terbaik April 2025 yang punya RAM besar, layar responsif, dan performa mantap untuk kebutuhan gaming harian kamu!

1. Redmi 13

 

Redmi 13, HP Sejutaan Terbaik Grafis Andal

Photo :
  • Blibli