Cari HP Android Harga Rp5 Jutaan Setara Kamera DSLR? Ini 10 Rekomendasi HP Terbaru 2025 dengan Spek Terbaik!
Senin, 10 Maret 2025 - 11:13 WIB
Sumber :
- Blibli
OPPO Reno 11 Pro 5G, HP OPPO 5G terbaik 2024
Photo :
- Blibli
Oppo Reno 11 Pro membawa sensor utama 50MP Sony IMX890 OIS, lensa telefoto 32MP 2x zoom, serta ultrawide 8MP. Kamera selfie 32MP auto-focus mendukung HDR. Layarnya AMOLED 6,7 inci 120Hz, chipset Dimensity 8200, serta baterai 4.600 mAh fast charging 80W.
5. Realme GT 3 – Rp5.599.000
Realme GT 7T
Photo :
- Tenaa.com
HP ini menawarkan kamera 50MP OIS Sony IMX890, kamera ultrawide 8MP, dan kamera makro 2MP. Layarnya AMOLED 6,74 inci 144Hz, chipset Snapdragon 8+ Gen 1, serta baterai 4.600 mAh dengan fast charging 150W.