Daftar Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy A56 & Galaxy A36 di Indonesia

Samsung Galaxy A56 dan A36.
Sumber :
  • Samsung

  • Android 15, OneUI 7 + AI ✨
  • Update software 6 tahun
  • Samsung Knox Vault
  • Baterai 5000mAh, 45W Fast Charging
  • In-Display Fingerprint, Dual Stereo Speaker, 5G, NFC, WiFi 6
  • IP67 (tahan air & debu, hingga 1m selama 30 menit)
  • Dimensi: 162.9 x 78.2 x 7.4mm, berat 195g
  • Material: Body kaca, frame plastik
  • Warna: Awesome Black, White, Lavender

Duo Samsung Galaxy A56 dan A36 hadir dengan fitur premium seperti layar Super AMOLED 120Hz, prosesor tangguh, serta dukungan pembaruan perangkat lunak hingga 6-7 tahun. Meski demikian, ada beberapa kekurangan seperti tanpa slot microSD dan charger dalam kotak. Namun, dengan promo 2X Upgrade Storage dan bonus pre-order, kedua ponsel ini menjadi pilihan menarik bagi pengguna yang ingin smartphone tangguh dan tahan lama.

Jadi, apakah kamu tertarik untuk membeli Galaxy A56 atau A36?