5 HP Samsung Galaxy A Series Paling Murah Maret 2025, Mulai Rp 1 Jutaan

5 HP Samsung Galaxy A Series Paling Murah Maret 2025 Mulai Rp 1 Jutaan
Sumber :
  • Teknodaily / Rmarcella

Samsung Galaxy A05s, HP Samsung Sejutaan Terbaik

Photo :
  • Blibli

Samsung Galaxy A05s merupakan HP sejutaan terbaik yang sudah dilengkapi layar Infinity-U 6,7 inci FHD+ dengan refresh rate 90Hz, memastikan pengalaman visual yang lebih smooth. 

Pada bagian kamera, perangkat ini menawarkan triple camera 50MP (wide) + 2MP (makro) + 2MP (depth), serta kamera depan 13MP yang menghasilkan foto tajam dengan efek bokeh natural. Ditenagai Snapdragon 680 dan RAM 6GB, HP kamera terbaik ini cukup tangguh untuk kebutuhan sehari-hari seperti browsing, media sosial, dan streaming video. 

Penyimpanan internal 128GB bisa diperluas hingga 1TB, memberikan ruang penyimpanan yang luas. Dengan baterai 5.000mAh dan fast charging 25W, Samsung Galaxy A05s menjadi pilihan menarik dengan harga mulai Rp 1,6 jutaan, cocok untuk pelajar dan pengguna kasual yang menginginkan HP Android paling murah dengan layar bagus dan baterai awet.

5. Samsung Galaxy A24

Samsung Galaxy A24, HP Samsung Paling Murah Baterai Jumbo

Photo :
  • Blibli