Rekomendasi Smartphone yang Sudah Terkoneksi Satelit, Tanpa Jaringan Selular

Ilustrasi ponsel atau smartphone.
Sumber :
  • Pixabay.

Dengan Pixel 9 series, Google juga ikut serta dalam persaingan komunikasi satelit. Perusahaan ini menawarkan layanan pesan darurat atau SOS yang bekerja sama dengan layanan Starlink milik SpaceX.

Xiaomi

 

Xiaomi 15.

Photo :
  • Xiaomi.

 

Xiaomi 15 Pro, Xiaomi 14 Ultra, dan Mix Fold 4 adalah perangkat yang mendukung komunikasi satelit dua arah.

Jadi, Anda tetap bisa mengakses jaringan bahkan di daerah terpencil. Bahkan, Xiaomi 15 Ultra yang akan datang diharapkan juga akan dilengkapi teknologi ini.