10 Rekomendasi HP OPPO 2 Jutaan Terbaik 2025 dengan RAM Jumbo

10 Rekomendasi HP OPPO 2 Jutaan Terbaik 2025
Sumber :
  • Teknodaily / Rmarcella

Kamera belakangnya memiliki konfigurasi 50 MP dan 2 MP, sedangkan kamera depan beresolusi 16 MP untuk selfie yang jernih. Dengan baterai 5.000 mAh dan teknologi pengisian cepat 33W SUPERVOOC, HP OPPO 2 jutaan terbaik 2025 ini cocok untuk pengguna yang mengutamakan daya tahan dan efisiensi.

6. OPPO A76

OPPO A76, HP OPPO murah terbaik baterai jumbo

Photo :
  • Blibli

OPPO A76 menawarkan keunggulan dengan layar AMOLED 6,56 inci beresolusi Full HD+ dan refresh rate 90Hz. HP OPPO murah terbaik ini sudah mengantongi sertifikasi IP5X dan IPX4 yang membuatnya tahan terhadap debu dan cipratan air, cocok untuk aktivitas luar ruangan. 

Kamera belakangnya terdiri dari sensor 13 MP dan depth sensor 2 MP, sementara kamera depan 8 MP. Didukung prosesor Snapdragon 680, RAM 6 GB, dan penyimpanan internal 128 GB, OPPO A76 memberikan kinerja yang baik untuk kebutuhan sehari-hari. Baterai 5.000 mAh dengan pengisian cepat 33W SUPERVOOC menambah kenyamanan penggunaan.

7. OPPO A53

OPPO A53, HP 2 jutaan terbaik triple camera

Photo :
  • Blibli