Rekomendasi HP Rp1 Jutaan Terbaik di Awal Tahun 2025
Senin, 6 Januari 2025 - 09:46 WIB
Sumber :
Sebagai salah satu HP 5G termurah, Itel P55 5G hadir dengan performa solid untuk penggunaan sehari-hari. Meskipun resolusi layar hanya HD+, refresh rate 90Hz membuat tampilan tetap mulus.
3. Tecno Spark 20 Pro
Harga: 8/256GB Rp 1,88 juta
Spesifikasi Utama:
- Layar IPS LCD 6,78 inci, resolusi FHD+, refresh rate 120Hz.
- Prosesor MediaTek Helio G99 (6nm), GPU Mali-G57 MC2.
- Kamera belakang 108MP + 2MP, kamera depan 32MP.
- Baterai 5000mAh, fast charging 33W.
Kelebihan:
Dengan kamera utama 108MP, Tecno Spark 20 Pro unggul di segi fotografi. Prosesor Helio G99 memberikan kinerja yang optimal untuk gaming ringan hingga multitasking.