Perbedaan Xiaomi, Redmi, Poco: Apa Keunggulan Masing-masing?

Logo Xiaomi.
Sumber :
  • Xiaomi.

Xiaomi 15.

Photo :
  • Xiaomi.

 

Xiaomi adalah merek utama yang berfokus pada pasar kelas menengah hingga flagship. Dengan visi menghadirkan teknologi mutakhir yang terjangkau, Xiaomi menawarkan smartphone dengan spesifikasi unggulan dan fitur canggih, namun tetap terjangkau dibandingkan kompetitor di kelasnya.

Salah satu ciri khas dari lini produk Xiaomi adalah kualitas build dan komponen yang solid. Xiaomi juga dikenal dengan pembaruan MIUI yang konsisten serta kinerja yang stabil. Dalam beberapa tahun terakhir, Xiaomi telah menghadirkan berbagai seri seperti Mi Series dan Mix Series, yang ditujukan untuk pengguna yang menginginkan performa tinggi dan desain premium.

Target Pasar: Xiaomi menyasar pengguna kelas menengah ke atas yang menginginkan ponsel dengan spesifikasi flagship, tetapi dengan harga xiaomi yang lebih terjangkau dari kompetitor besar lainnya seperti Samsung dan Apple. 

Keunggulan: Desain premium, performa andal, dan dukungan perangkat lunak yang konsisten menjadi nilai tambah dari lini Xiaomi. 

2. Redmi