Deretan Jonin Ini Nggak Bisa Bertarung, Dikalahkan Naruto Saat Masih Anak-anak!

Tokuma Hyuga
Sumber :
  • Istimewa

Teknodaily – Serial anime dan manga Naruto dan Boruto menghadirkan dunia Ninja yang penuh dengan berbagai karakter dengan kemampuan yang unik.

Namun, tidak semua Jonin memiliki kemampuan bertarung yang mumpuni.

Artikel ini akan membahas beberapa Jonin yang tidak terlalu ahli dalam pertarungan.

1. Ebisu

Ebisu adalah seorang Jonin spesialis yang bertugas melatih calon Ninja.

Meskipun memiliki tugas penting sebagai instruktur, kemampuannya dalam pertarungan terbukti kurang memuaskan.

Bahkan, ia pernah kalah oleh Naruto Uzumaki, yang saat itu masih dalam usia anak-anak.